Wednesday, January 26, 2011

Sisilah Keluarga

Silsilah keluarga dari Ayah

Nama Ayah : Muhammad Ibrahim bin Haji Hasan. Tempat lahir : desa Baru Lubai

Nama Kakek : Haji Hasan bin Aliakim.
Tempat lahir : desa Kurungan Jiwa
Nama Moyang : Aliakim bin
Sinar bin Riamad gelar Lebi (Lebai) bin Natakerti gelar Gemeling Sakti bin Kencana Dewa gelar Jage Niti.
Nama Moyang : Rai Enim binti Segaran

Nama Nenek : Sedunah binti Abdur Rahman, berasal dari desa Gunung Raja.
Nama Moyang : Abdur Rahman
Nama Moyang : Mahaya binti Renadi bin Depati Subot

Silsilah keluarga dari Ibu

Nama Ibu : Nafisyah binti Wakip. Tempat lahir : desa Kurungan Jiwa.

Nama Kakek : Wakip bin Moyang Kenarap. Tempat lahir : Kurungan Jiwa
Nama Moyang : Kenarap bin Kenancan

Nama Nenek : Mastinah binti Keruddin.
Tempat lahir : desa Gunung Raja.

Keterangan :

  1. Gelar Lebi : jabatan dibidang agama zaman pemerintahan Hindia Belanda
  2. Depati Subot : Kepala Marga Lubai suku 1 zaman pemerintahan Hindia Belanda


No comments: